Tips Agar Produktif di Waktu Kerja yang Singkat

Masyarakat Indonesia terbiasa bekerja selama 40 jam seminggu atau sekitar 8 jam per hari. Standarisasi jam ini dimaksudkan untuk menciptakan keseimbangan antara waktu bekerja dan istirahat.

Namun tidak jarang kita harus bekerja lebih lama dari yang dianjurkan, entah karena inisiatif diri sendiri atau memang tuntutan pekerjaan. Meski standar 40 jam kerja per minggu telah dipakai di berbagai negara, sebuah studi di Australia justru menganjurkan untuk mengurangi jam kerja. Seperti apa penjelasannya simak infonya divideo berikut ini.



Sumber :
YouTube Channel : Tech In Asia ID

Artikel Terkait

Tips Agar Produktif di Waktu Kerja yang Singkat
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email