Media Sosial = Isolasi Sosial?

Tahukah kamu, menghabiskan lebih dari dua jam sehari di media sosial ternyata membuat kamu lebih rentan merasa terisolasi? Ini adalah hasil riset dari Universitas Pittsburgh Amerika Serikat.

Riset ini melibatkan 1787 warga Amerika berusia sembilan belas sampai 32 tahun. Penelitian ini menemukan bahwa semakin banyak waktu yang kamu habiskan di media sosial, maka semakin berkurang interaksimu di dunia nyata.

Mau tahu info selanjutnya cek dibawah ini yah.







Sumber :
YouTube Channel : Tech In Asia ID

Artikel Terkait

Media Sosial = Isolasi Sosial?
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email